29.4 C
Jakarta
Minggu, 4 Juni 2023
BerandaHamsterCara Menghilangkan Kutu pada Hamster, Mudah Kok!

Cara Menghilangkan Kutu pada Hamster, Mudah Kok!

Tanggal:

Artikel Terkait

Obat Kutu Hamster Alami, Manjur dan Aman!

Memiliki hewan peliharaan kesayangan tentu menjadi salah satu impian...

Tanda-tanda Hamster Terkena Kutu, Jangan Sampai Lengah!

Kutu adalah hewan kecil yang menjangkiti inangnya, dan kutu...

Cara Memandikan Hamster yang Benar, Ini Urutannya

Anda memiliki hewan peliharaan hamster kesayangan? Mungkin Anda harus...

Racikan Makanan Hamster Terbaik, Kualitas Istimewa!

Saat ini memelihara hamster memang terbilang cukup mudah karena...

Kutu Hamster Menular ke Manusia? Fakta atau Mitos?

Jika Anda memiliki hamster yang terjangkit kutu, mungkin Anda...
spot_imgspot_img

Kutu memang hewan yang cukup meresahkan, tidak hanya menjangkiti manusia, kutu juga membawa efek yang negatif ketika menjangkiti hewan peliharaan, seperti hamster contohnya. Kutu yang ada pada hamster akan membuat hewan tersebut sulit untuk tumbuh dengan baik. Belum lagi rasa gatal yang akan hamster rasakan pasti cukup menyiksa. Nah hamster mania, ini cara menghilangkan kutu pada hamster secara tuntas

Oleh karena itu, peternak hamster harus sebisa mungkin mencegah hamster agar tidak tertular kutu. Apabila sudah berkutu, maka segera mungkin bisa tertangani dan tidak menyebar. Pada artikel ini kita akan membahas bagaimana cara menghilangkan kutu pada hamster agar pertumbuhannya kembali berjalan dengan baik. Simak pembahasan lebih lengkapnya pada artikel di bawah ini.

Menjaga Kebersihan Kandang

Cara pertama yang bisa Anda lakukana adalah dengan membersihkan kandang hamster yang terkena kutu. Seringkali penyebab utama hamster terkena kutu memang dari kebersihan yang kurang terjaga. Oleh karena itu, jika hamster Anda terserang kutu maka pindahkan hamster ke kandang sementara dan bersihkan kandang lama. Jika memang sudah tak layak pakai, sebaiknya gunakan kandang baru.

Desinfeksi Kandang

Desinfeksi kandang juga bisa menjawab bagaimana cara menghilangkan kutu pada hamster. Anda bisa melakukan desinfeksi kandang menggunakan alkohol isopropil. Hal ini harus kita lakukan supaya kutu tidak berkembang biak lagi.

Memberikan Shampoo Selenium Sulfida

Shampoo selenium sulfida aman, bahkan kepada hamster yang sedang hamil sekalipun. Banyak dokter hewan menyarankan shampo jenis ini untuk membasmi kutu yang menyerang hamster. Namun, Anda juga sebaiknya berkonsultasi terlebih dahulu pada dokter. Karena Anda harus tahu jenis kutu apa yang menyerang hamster Anda.

Baca Juga:  Obat Kutu Hamster Alami, Manjur dan Aman!

Menyemprotkan Jeruk

Terakhir, Anda juga bisa menyemprotkan semprotan jeruk pada hamster. Ini sebaiknya kita lakukan supaya kutu hamster bisa keluar dari bulu-bulunya dan hewan kesayangan Anda tidak merasa gatal lagi. Anda bisa membuatnya sendiri dengan mengiris lemon dalam air kemudian rebus hingga mendidih.

Demikian sekilas informasi singkat mengenai bagaimana cara menghilangkan kutu pada hamster. Semoga informasi di atas dapat membantu Anda.

Yun Kurniawan ST
Yun Kurniawan ST
Lulusan teknik mesin namun mencintai hewan ternak terutama ruminansia dan kelinci. Sejak masih sekolah sering menjuarai berbagai lomba menulis dan mulai menulis profesional sejak lulus kuliah ditahun 2014

Terbaru

spot_img

TERPOPULER

Ternak Kelinci, Pemula Wajib Tahu agar Tidak Rungkad!

Peluang usaha ternak kelinci cukup menjanjikan karena kelinci termasuk hewan yang gampang dijinakkan, mudah beradaptasi, dan cepat dalam berkembangbiak. Secara umum terdapat dua kelompok...

Cara Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Kulit Pada Kucing

Bayi yang baru lahir memerlukan perhatian khusus, salah satunya adalah menjaga kesehatan kulitnya. Kulit bayi yang masih sensitif dan rentan terhadap iritasi membuatnya mudah...
Litter Kucing

Lengkap! Ini 5 Jenis Pasir yang ada di Bumi

Ketika kamu memutuskan untuk memelihara kucing, hal penting yang mesti dipikirkan adalah menjaga kebersihan kotorannya. Oleh karena itu, litter kucing atau pasir kucing menjadi...
kelinci sedang mandi

Jangan Salah, ini Urutan Memandikan Kelinci yang Benar

Jika kamu baru memulai untuk memelihara kelinci di rumah, kamu mungkin bertanya-tanya “Bagaimana kelinci saya bisa tetap bersih?” Untungnya, kelinci melakukan pekerjaan yang baik...
bahan baku pakan udang

Apa Bahan Baku Pakan Udang? Intip Yuk!

Pellet merupakan salah satu makanan utama bagi ikan dan udang, nah sebenarnya pakan udang terbuat dari apa ya? Penasaran? Mari kupas tuntas bahan baku...